Ini tepatnya masuk sedan medium atau sedan premium ya ? Saloon apa mobil sport sih? Pertanyaan-pertanyaan ini terbesit di benak saya ketika pertama kali melihat sosok Chevrolet Cruze.
Bukan apa-apa, Chevrolet mampu mengkombinasikan banyak hal dalam sosok sedan terbarunya ini. Rencananya PT GM AutoWorld Indonesia, selaku pemegang mereka Chevrolet Mobil Indonesia, akan memperkenalkan secara resmi Cruze di Senayan City, siang ini.
Tapi saya mendapat kesempatan mengekplorasi lebih awal Cruze. GMAI mengajak beberapa wartawan otomotif untuk melakukan test drive di kawasan Jawa Barat, 8-9 Maret kemarin.
Jujur, ini kali pertama...
Kamis, 12 Januari 2012
Selasa, 10 Januari 2012
Nissan Evalia - NV200 (spec dan harga), MPV murah pesaing Avanza Xenia
Jakarta - Meski belum bisa memastikan kehadirannya di tahun ini, namun PT Nissan MOtor Indonesia mengungkapkan kalau MPV calon pesaing Avanza - Xenia mobil indonesia, Nissan MV200 bakal menjadi MPV yang berharga terjangkau dan irit BBM.
Vice President Director Sales and Marketing PT Nissan Motor Indonesia (NMI) Teddy Irawan, yang mengungkapkan hal tersebut. Ia mengatakan, kalau sejauh ini pihaknya masih melakukan pengujian terhadap NV200.
"Kalau tahun ini sepertinya belum bisa, mungkin tahun depan. Soal harga dan mesin, kita usahakan agar tetap terjangkau dan juga irit BBM," ujar Teddy.
Nissan NV200 kemungkinan akan menggunakan mesin...
Categories
10 Perusahaan Otomotif Terbesar
Bahan Bakar
Cara Hemat Bensin
Daftar 10 Mobil Termahal di Dunia
HARGA ATAU PRICE LIST MOBIL SUZUKI 2012
harga mobil
Hemat Solar
hummer
hummer indonesia
mobil
Mobil Khusus Juragan Timur Tengah
Mobil Listrik smart fortwo
N1
penemu mobil
Perusahaan Pembiayaan Kena Aturan Uang Muka
PT. Mercedes-Benz Indonesia
Rinra
sejarah mobil
Sistem Bahan Bakar
spec dan harga suzuki ertiga
Sulsel Luncurkan Tiga Tipe prototipe Mobil Nasional
Suzuki R3 - ertiga- RIII
Tetta
Tips Merawat Sistem Bahan Bakar
uang muka kendaraan baru 2012